Tuesday, May 3, 2016

Contoh Soal Membuat Laporan Harga Pokok Produksi

           Di bawah ini merupakan data-data dari PT SERUMPUN selama bulan Januari 2005:
         Pesedian pada awal bulan Januari 2005 adalah:
Persediaan bahan baku                               Rp 5.300.000,00
Persediaan barang dalam proses                 Rp 4.800.000,00
         Selama bulan Januari 2005 telah terjadi transaksi sebagai berikut:
         Pembelian bahan baku Rp 14.200.000,00, syarat 2/10,n/30
         Sebagian bahan baku dikembalikan karena rusak Rp 2.400.000,00
         Membayar gaji dan upah untuk bulan Januari 2005
Upah tenaga kerja langsung                 Rp 6.700.000,00
Upah tenaga kerja tak langsung           Rp 2.750.000,00
         Membayar biaya-biaya produksi yang menjadi beban bulan Januari 2005
Biaya listrik dan telepon pabrik           Rp 225.000,00
Biaya pemeliharaan gedung pabrik      Rp 450.000,00
Biaya asuransi gedung pabrik              Rp 350.000,00
Biaya lain-lain di pabrik                       Rp 175.000,00
         Biaya penyusutan gedung pabrik dan mesin-mesin pabrik yang menjadi beban bulan Januari 2005 masing-masing Rp 375.000,00 dan Rp 180.000,00
         Persediaan akhir Januari 2005 adalah:
Persediaan bahan baku                               Rp 6.700.000,00
Persediaan barang dalam proses                 Rp 5.900.000,00
Dari data di atas buatlah laporan harga pokok produksi !

JAWAB:

Download disini

No comments: